4 Perubahan Fisik Manusia Akibat Perkembangan Teknologi yang Tak Disadari

Peneliti dari Universitas Postsdam di Jerman menemukan bahwa siku kita menyusut karena manusia saat ini tidak banyak berjalan. Penyusutan ini juga disebut dipicu oleh kebiasaan kita yang duduk dalam waktu lama.

Kondisi ini terutama terjadi ketika kita berada di depan komputer dan keyboard pada saat kita mengetik. Pergerakan tangan cenderung terjadi pada jari-jari dibanding siku.

4. Jari Sensitif

Mengetik sms, membuka email, bermain game, dan berbagai kegiatan lain di smartphone dapat mengubah penginderaan manusia. Berdasar sebuah penelitian tahun 2014, jempol dan jari saat ini menjadi lebih sensitif dibanding sebelumnya.

Kebiasaan beraktivitas dengan smartphone selama sehari-hari mengubah jara otak memproses sentuhan yang kita lakukan. Sebuah penelitian yang dilakukan di Universitas Zurich, Swiss menemukan bahwa ketika seseorang menyentuh touchscreen, terjadi aktivitas otak lebih linggi dibanding ketika melakukan sentuhan pada hal lain. (*/jnp)

Bagikan berita ini
Bsi